Aksesoris Pipa HDPE

Fitting HDPE adalah komponen yang digunakan untuk menyambung , mengubah arah atau mengatur aliran dalam perpipaan HDPE tersebut. fitting HDPE memiliki macam sistem penyambungan, Fitting ini banyak digunakan dalam berbagai aplikasi seperti instalasi air bersih, air limbah dan drainase.

Fitting Pipa HDPE Air Bersih & Drainase

Macam – macam Fitting Pipa HDPE yang sering digunakan adalah

  1. Fitting HDPE Segmented, Jenis fitting ini dirancang dengan segmen – segmen terpisah, biasanya digunakan untuk menyambung pipa yang butuh fleksibilitas tinggi atau memrlukan kemampuan untuk dipasang dan dilepas dengan mudah.
  2. Fitting HDPE Injection Moulding, fitting ini dibuat dengan cetakan injeksi dengan cara menyuntikkan bahan HDPE Cair kedalam cetakan sesuai dengan bentuk fitting yang diinginkan .
  3. Fitting HDPE Compression Joint, fitting ini menggunakan sistem ulir dan ring kompresi untuk menciptakan sambungan yang kuat dan kedap air. kompenenya meliputi body fitting, ring kompresi, o-ring.
  4. Fitting HDPE electro fusion, fitting ini adalah jenis fitting yang dirancang menggunakan elemen pemanas listrik untuk menyambungkan pipa HDPE menggunakan metode elektro fusion moulding.Metode ini menghasilkan sambungan yang kuat dan tahan tekanan tinggi, sehingga sering digunakan dalam sistem perpipaan untuk air bersih, gas dan industri.

Jl. Raya Bringin Wetan No.27, Bringin Wetan, Bringinbendo, Kec. Taman, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur. 

Kode Pos : 61257
Telepon : 081 3131 9 3939

Kontak Kami

Open chat
Butuh Bantuan ?
anekapipa.com
Halo, Ada Yang Bisa Kami Bantu, Kak ?